Contoh Narrative text: Kumpulan Cerita si Rubah bagian 2

Contoh Narrative text: Kumpulan Cerita si Rubah bagian 2

Memahami jenis teks naratif. Cerita fable adalah cerita yang sangat menarik, bagaimana binantang dianggap berprilkau seperti manusia. Mereka hidup bermasyarakat dengan segala resiko pertentangan dan konflik diantara mereka sendiri. Selain cerita kancil (mouse deer), prilalu rubah juga sering dijadikan participant dalam banyak teks naratif

Cerita bahasa inggris fable menjadi salah satu favorit saya ketika punya waktu untuk membaca. Cerita bahasa inggris tersebut masuk pada kelompok narrative text sebagaimana yang banyak dipelajari para siswa ketika belajar bahasa inggris di sekolah.

Contoh narrative text, yang kebayakan berupa cerita, baik cerita sedih, cerita gembira, cerita romantis, dan juga cerita binatang seakan menjadi pelajaran wajib dalam bahasa inggris. Bagaimana tidak dari tingkat SLTP sampai kelas akhir SLTA, pengertian dan contoh narrative text harus selalu dipelajari.

Nah kali ini kita akan belajar teks narrative dam bentuk fable yang khusus bercerita tentang rubah sebagai tokoh utamanya.
NARRATIVE TEXT 1: THE BEAR AND THE FOX
A Bear was once bragging about his generous feelings, and saying how refined he was compared with other animals.
Fox, who heard him talking in this strain, smiled and said, “My friend, when you are hungry, I only wish you _would_ confine your attention to the dead and leave the living alone.”

CERITA BERUANG DAN RUBAH
Suatu waktu seekor beruang membual tentang sikap murah hati nya , dan mengatakan betapa halus hatinya jika dibandingkan dengan hewan lain
Seekor rubah yang mendengarnya berbicara dalam situasi yang tidak menyenangkan ini , tersenyum dan berkata , ” Temanku, ketika kamu merasa lapar, aku hanya berharap kamu merasa cuku sengan dengan hewan yang sudah mati saja dan membiarkan yang masih hidup untuk tetap hidup”

NARRATIVE TEXT 2: THE LION, THE BEAR, AND THE FOX
A Lion and a Bear were fighting for possession of a kid, which they had both seized at the same moment. The battle was long and fierce, and at length both of them were exhausted, and lay upon the ground severely wounded and gasping for breath. A Fox had all the time been prowling round and watching the fight: and when he saw the combatants lying there too weak to move, he slipped in and seized the kid, and ran off with it. They looked on helplessly, and one said to the other, “Here we’ve been mauling each other all this while, and no one the better for it except the Fox!”

CERITA SINGA, BERUANG, DAN RUBAH
Seekor singa dan beruang yang sedang bertarung satu sama lainya untuk memiliki seekor anak. Pertarungan sengit dan lama hingga membuat keduanya kelelahan, dan berbaring di atas tanah terluka parah dengan nafas terengah-engah.
Seekor rubah yang meluangkan waktunya untuk menyaksikan pertarungan itu melihat kedua singa dan berunag itu terbaring lemah tanpa bisa bergerak banyak. Maka si rubah pun menyelinap masuk dan merebut anak itu dan lari.
Kedua singa dan beruang itupun tampak tidak berdaya , dan berkata kepada yang lain, ” Di sini kita sudah menganiaya satu sama lain selama ini , dan tidak ada yang lebih baik untuk itu semua selain si rubah”
NARRATIVE TEXT 3: THE LION, THE MOUSE, AND THE FOX
A Lion was lying asleep at the mouth of his den when a Mouse ran over his back and tickled him so that he woke up with a start and began looking about everywhere to see what it was that had disturbed him.
A Fox, who was looking on, thought he would have a joke at the expense of the Lion; so he said, “Well, this is the first time I’ve seen a Lion afraid of a Mouse.” “Afraid of a Mouse?” said the Lion testily: “not I! It’s his bad manners I can’t stand.”

CERITA SINGA, TIKUS DAN RUBAH
Seekor singa sedang berbaring tidur ketika seekor tikus berlari di punggungnya dan menggelitik sehingga singapun terbangun kaget dan mulai mencari  dimana dan apa tadi yang mengganggunya tidur.
Seekor rubah  merasa perlu menyaksiakan kelucuan tersebut dan berkata, ” Nah , ini adalah pertama kalinya aku melihat seekor singa takut dengan tikus” Si singapun menjawab dengan ketus, ” Apa, takut dengan tikus? Ini adalah cara yang buruk dan aku benar-benar sudah tidak tahn lagi”

NARRATIVE TEXT 4: THE WOLF, THE FOX, AND THE APE
A Wolf charged a Fox with theft, which he denied, and the case was brought before an Ape to be tried. When he had heard the evidence on both sides, the Ape gave judgment as follows: “I do not think,” he said, “that you, O Wolf, ever lost what you claim; but all the same I believe that you, Fox, are guilty of the theft, in spite of all your denials.”

CERITA SERIGALA, RUBAH DAN KERA
Seekor serigala menuduh si rubah sebagi pencuri dan sirubah menyagkalnya. Kasu penuduhan inipun dibawah ke pngadilan kera.
Ketika  Kera sudah  mendengar bukti dari kedua belah pihak, si kera memberikan keputusan : ” Saya tidak tahu bahwa engkau, hai serigala, pernah berbohong, tetapi  dengan ini saya percaya bahwa kamu, rubah , bersalah atas pencurian itu, meskipun kamu telah menyangkalnya ”
NARRATIVE TEXT 5: THE FARMER AND THE FOX
A Farmer was greatly annoyed by a Fox, which came prowling about his yard at night and carried off his fowls.
So he set a trap for him and caught him; and in order to be revenged upon him, he tied a bunch of tow to his tail and set fire to it and let him go. As ill-luck would have it, however, the Fox made straight for the fields where the corn was standing ripe and ready for cutting
It quickly caught fire and was all burnt up, and the Farmer lost all his harvest.

CERITA PETANI DAN RUBAH
Seorang petani merasa sangat jengkel kepada sirubah yang datang berkeliaran di halaman rumahnya pada malam hari dan mencuri ayam nya .
Jadi petani itu mengatur jebakan dan akhirnya menangkap rubah. Agar terbalaskan kejengkelannyaya, petani tersebut membakar ekorny si rubah tersebut membiarkannya pergi .Akan tetatpi si rubah itu langsung berlari ke  sawah yang dipenuhi jagung-jagung yang siap dipanen.
Dengan cepat terbakarlah semua jagung di sawah tersebut, dan Petani itupun kehilangan semua jagung yang siap dipanen.

Itulah 5 fable dengan tokoh cerita rubah. Kisah rubah ini adalah lanjutan dari 7 cerita fable si ruba bahasa inggris sebelumnya. Seri cerita petualangan si rubah versi inggrisnya diambil dari Aesop fable.

0 Response to "Contoh Narrative text: Kumpulan Cerita si Rubah bagian 2"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel